Perbedaan Cat Tembok Interior dan Eksterior

    Penting untuk mengetahui jenis cat yang akan digunakan saat ingin mewarnai rumah. Kesalahan penggunaan jenis cat sangat berpengaruh terhadap ketahanan. Cat tembok pun memiliki dua jenis yang biasanya dipakai yaitu cat tembok interior dan eksterior.
    Cat interior dapat dilihat dari kehalusan penampilan lapisan cat dan warnanya. Juga jenis cat tertentu mudah dibersihkan kalau ada noda/kotoran, agar memudahkan perawatan, dilihat dari tingkat kilapnya, biasanya cat tembok berbahan dasar air dapat dibedakan menjadi dua yaitu doff dan almost kilap. Cat interior juga tidak mudah berjamur untuk bagian-bagian lembab, lapisan cat dapat menutup retakan-retakan halus pada dinding.
     Cat eksterior disamping memberikan aspek keindahan juga berfungsi melindungi tembok dari cuaca. Dinding tembok adalah bagian yang paling ekstream terkena perubahan cuaca seperti terpaan angin dan sinar matahari, guyuran hujan, serta perubahan suhu.
    Akibatnya dinding luar lebih cepat mengalami kerusakan. Karenanya membutuhkan cat yang tahan terhadap cuaca agar tidak mudah rusak. Kerusakan menyebabkan rembesan air pada saat musim hujan ke dinding dalam. Hal ini bisa mengakibatkan flek-flek pada dinding dalam. Jadi, cat interior jelas tidak bisa diaplikasikan untuk eksterior.
     Cat eksterior bisa digunakan untuk interior tetapi harganya akan menjadi mahal. Cat interior bebas kandungan logam berat seperti, lead, cadmium, chromium, dan merkuri. Sedangkan cat eksterior, disamping memberi aspek estetika pada tembok, bebas dari kandungan logam berat, dan juga berfungsi melindungi tembok dari cuaca. Dinding tembok dengan terpaan sinar matahari, hujan, dan perubahan suhu akibat perubahan cuaca membuat dinding luar cepat mengalami kerusakan seperti dinding retak-retak.
    Itu perlunya cat yang tahan terhadap perubahan cuaca agar tidak mudah rusak. Kerusakan dinding menyebabkan rembesan air pada saat musim hujan ke dinding dalam. Biasanya menimbulkan flek-flek pada dinding dalam. Disamping itu cat ekterior jenis tertentu dapat menutupi terjadinya retak rambut pada tembok. 
 
 
MANKAR TRUSS
Adalah pusat produk baja ringan anti karat yang terbuat dari bahan yang ramah lingkungan.
MANKAR TRUSS nyaris tidak mempunyai nilai susut atau muai.
Kami memberikan jaminan garansi selama 10 tahun.
Spesialis dan Pusat Kebutuhan Material Atap Rumah Anda
Untuk keterangan lebih lanjut mengenai produk-produk kami dapat menghubungi kami di nomor telepon berikut:
085385533751
atau
datang langsung ke alamat toko kami di
Mankar Truss and Roof
Jalan Wonosari KM 7 Wiyoro Lor Baturetno
Banguntapan, Bantul, D.I. Yogyakarta

Tidak ada komentar:

Posting Komentar